-->

Wednesday, 3 May 2017

Apakah Denki adalah Kawaki ,anime Boruto?

    VizBoruto – Semenjak kemunculannya di manga maupun episode,banyak sekali yang bertanya siapakah sebenarnya Kawaki? Karakter di anime Boruto yang di anggap sebagai pembunuh Naruto Uzumaki (Hokage ke 7) ini masih menjadi tanda tanya dikalangan fans.Namun semenjak tayangnya Boruto episode 1 banyak yang beranggapan karakter yang bernama Kawaki  adalah Denki  dimasa mendatang.

Semenjak kemunculan perdananya di Boruto episode 1 inilah beberapa alasan yang membuat para fans beranggapan bahwa Kawaki  adalah Denki  di masa mendatang:



Denki dan Kawaki mirip dalam segi panampilan.

    Jika dilihat dari segi pakaian Denki dan kawaki hamper mirip menggunakan pakaian warna biru gelap,mereka memiliki rambut berwarna hitam-kecuali kawaki memiliki rambut warna kuning dibagian sisinya,dan sekilas jika dicermati lebih detail wajah Denki mirip dengan kawaki.


Denki dan Boruto teman dekat.

    Dalam alur cerita episode Boruto,sudah terlihat denki dan Boruto adalah teman dekat.
seperti yang kalian ketahui dalam cerita Naruto biasanya yang menjadi musuh pertarungan diakhir adalah teman dekatnya sendiri.Jadi kemungkinan besar Denki dimasukan di awal cerita dan kemudian di akhir untuk bertarung dengan Boruto sebagai Kawaki.



Denki ingin mengabungkan Ninja dan Sains.

    Di dalam episode 1 denki mengatakan bahwa ia ingin menggabungkan Ninja dengan teknologi.Hal tersebut dapat kita ambil sebagai petunjuk bahwa Denki akan mengembangkan teknologi yang dapat mengakhiri era Ninja di Konoha.
Seperti yang kalian ketahui dalam opening episode 1,Kawaki mengatakan “Era kejayaan ninja telah berakhir” hal tersebut membuat para fans semakin percaya bahwa Kawaki adalah Denki dimasa yang akan datang.


Denki adalah kawaki atupun Kawaki adalah Denki dimasa mendatang.Hal itu masih kemungkina bisa benar ataupun bisa juga tidak,jika ingin mengetahui kebenarannya ikutilah terus cerita Boruto Episode movie dan chapter Manga.
NEXT ARTICLE Next Post
PREVIOUS ARTICLE Previous Post
NEXT ARTICLE Next Post
PREVIOUS ARTICLE Previous Post